Deretan Vitamin Esensial yang Anda Butuhkan Agar Kulit Sehat dan Bercahaya, Termasuk Vitamin C

- 13 Februari 2021, 15:34 WIB
Ilustrasi Vitamin C (S. Hermann & F. Richter – Pixabay)
Ilustrasi Vitamin C (S. Hermann & F. Richter – Pixabay) /

Vitamin E juga meningkatkan tekstur dan elastisitas kulit.

Makana yang mengandung Vitamin B3 adalah Jamur, tuna, kalkun, biji bunga matahari, hati, kacang hijau, kacang tanah, dada ayam, kacang merah.

5. Vitamin K

Untuk masalah kulit, vitamin K sangat efektif untuk mengurangi spider vein, memar, bekas jerawat, dan stretch mark.

Baca Juga: Tips dan Trik Rendam Kaki Kering dan Pecah-Pecah Bisa Anda Lakukan Dirumah

Mendapatkan vitamin K yang cukup membantu meningkatkan elastisitas kulit dan mencegah garis-garis halus dan kerutan.

Makanan yang mengandung Vitamin K adalah Kubis, kangkung, collard, sereal, peterseli, dan kembang kol.***

 

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: bebeautiful.in


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah