7 Kebiasaan Buruk Orang Indonesia, Mulailah Berhenti dan Sayangi Diri Anda

- 3 Juni 2021, 20:38 WIB
7 Kebiasaan Buruk Orang Indonesia, Mulailah Berhenti dan Sayangi Diri Anda
7 Kebiasaan Buruk Orang Indonesia, Mulailah Berhenti dan Sayangi Diri Anda /Pixabay / VSRao/Jurnal Palopo

2. Malas Berjalan Kaki

Orang Indonesia terkenal dengan malas jalan kaki jika dibandingkan negara-negara tetangga seperti Singapura, Malaysia, atau Taiwan yang selalu membiasakan berjalan kaki. 

Baca Juga: Berjanji Akan Pulang, Mayat Pria Gorontalo Justru Ditemukan di Kebun

Malas jalan kaki dapat meningkatkan risiko terkena obesitas karena minimnya aktivitas fisik sementara asupan makan lebih banyak diisi dengan karbohidrat. 

3. Suka Mengkonsumsi Makanan Manis dan Tinnggi Kalori

Makanan manis banyak ragamnya di Indonesia. Apalagi, setiap minuman yang dikonsumsi selalu ditambahkan dengan gula agar rasanya lebih nikmat. 

Namun, berhati-hatilah. Minuman dan makanan yang memakai gula, lebih banyak tidak bergunanya bagi tubuh karena dapat memicu diabetes dan hal ini tidak berlaku pada orang dewasa namun juga remaja bahkan anak-anak.

4. Merokok

Merokok adalah kebiasaan buruk yang umumnya dilakukan oleh pria. Namun di kota-kota besar, tak jarang ditemui wanita yang juga merokok.

Baca Juga: 6 Tanda Anda Lelah Secara Emosional, dan Tips Mengatasinya Agar Kembali Termotivasi

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah