Makanan Tinggi Serat yang Baik untuk Kesehatan, Ada yang Bisa Menurunkan Resiko Kanker

- 24 Oktober 2020, 14:20 WIB
Ilustrasi buah-buahan
Ilustrasi buah-buahan /romanov//Pixabay

16. Cokelat hitam

Yang terakhir dengan kandungan serat tinggi adalah coklat hitam. Cokelat hitam juga sangat tinggi nutrisi dan salah satu makanan yang mengandung antioksidan dan kaya nutrisi.

Jika ingin memebeli coklat hitam pastikan memilih cokelat hitam yang mengandungan kakao 70-95 persen atau lebih tinggi, dan hindari produk yang mengandung gula tambahan.

Dalam 1 ons terdapat 70-85 persen kakao mengandungan serat diantaranya 3,1 gram, atau 10,9 gram per 100 gram.***

Baca Juga: Rekomendasi Produk Skincare Lokal yang Bisa Anda Coba untuk Perawatan Kulit Wajah

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah