Cek Fakta Tentang Poin-Poin Penting dalam UU Cipta Kerja yang Beredar adalah Hoaks

- 7 Oktober 2020, 21:06 WIB
DPR: 12 Hoax RUU Cipta Kerja.
DPR: 12 Hoax RUU Cipta Kerja. / Instagram.com/@dpr_ri

Tertuang dalam BAB IV KETENAGKERJAAN Pasal 89 Tentang perubahan terhadap Pasal 88 c UU 13 Tahun 2003 :

(Ayat 1) Gubernur menetapkan upah minimum sebagai jaring pengaman.

(Ayat 2) Upah Minimum sebagaimana dimaksud pada ayat (1) merupakan upah minimum provinsi.

3. Benarkah Upah buruh dihitung per jam?

Baca Juga: Tetap Di Rumah Aja! 3 Kondisi Tempat Ini yang Disukai Virus Covid-19 untuk Menyebar

Faktanya : Tidak ada perubahan dengan sistem yang sekarang. Upah biasa dihitung berdasarkan waktu atau berdasarkan hasil.

Tertuang dalam BAB IV KETENAGAKERJAAN Pasal 89 Tentang perubahan terhadap Pasal 88B UU 13 Tahun 2003 Upah ditetapkan berdasarkan :
a. Satuan waktu ; dan/atau
b. Satuan hasil

4. Benarkah semua hak cuti ( cuti sakit, cuti kawinan, cuti khitanan, cuti baptis, cuti kematian, cuti melahirkan ) hilang dan tidak ada kompensasi?

Faktanya : Hak cuti tetap ada.

Baca Juga: Duduki Posisi 1 dan 2 Selama Beberapa Minggu di Billboard Hot 100, BTS Kini Jadi Top 40 Lagu Radio

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah