Sibuk dengan Kerjaan! 5 Aktivitas Fisik Ini Cocok Bagi Anda untuk Menjaga Kesehatan Tubuh dan Dompet

- 23 Oktober 2020, 06:30 WIB
Ilustrasi jogging.
Ilustrasi jogging. /Pexels/Nathan Cowley

Aktifitas fisik yang satu ini dapat dilakukan oleh siapa saja. Anda dapat melakukan aktifitas ini baik pagi atau sore hari.

Bersepeda dapat membuat otot menjadi lebih kencang, walaupun kaki yang mendominasi, tetapi tangan, punggung dan bagian tubuh yang lainnya ikut bergerak.

Baca Juga: Anggota Komisi VII DPR RI: Pembentukan Revisi UU Minerba sudah Sesuai Prosedur dan Transparan

Baca Juga: Oppo Reno 4 vs Vivo V20, Ini Perbandingan Spesifikasi dan Harganya

5. Body Weight Training

Aktifitas fisik (olahraga) yang satu ini membuat tubuh anda sehat, murah, dan tentunya dapat dilakukan dirumah.

Body weight training diantaranya yaitu sit up, push up, back up, plank, dan masih banyak lagi.

Olahraga ini dapat meningkatkan denyut jantung, dan kekuatan. Serta dapat membentuk otot dan kekuatan.***

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x