Bermasalah dengan Ingatan yang Lemah, Simak Ulasan 10 Cara Mengatasinya

- 22 Oktober 2020, 09:23 WIB
Ilustrasi otak
Ilustrasi otak /PIXABAY

Baca Juga: Idol-Idol Ini Ternyata Memiliki Darah Keturunan Bangsawan Lho!

Maka dari itu agar tidak mudah lupa ketika mengingat sesuatu, maka usahakan untuk tidak melakukan suatu pekerjaan secara bersamaan.

7. Sering Membaca Buku

Salah satu cara yang termudah untuk meningkatkan daya ingat adalah dengan sering membaca buku, terutama membaca buku yang berhubungan dengan ilmu pengetahuan. 

Pada saat mata anda membaca tulisan pada buku, maka akan terjadi koordinasi antara mata dan otak.

Dimana mata berfungsi sebagai penangkap data kemudian mengirim sinyal ke otak yang akan mengolah data.

Baca Juga: Doa Keluar dan Masuk Rumah agar Senantiasa Mendapat Perlindungan dari Allah SWT, Begini Doanya

Setelah menerima data yang masuk, otak akan mencocokkan data yang baru masuk dengan data yang yang pernah disimpan

Maka dari itu jika kita sering membaca maka biasanya kita bisa membaca cepat dan mudah mengingat sesuatu.

Disarankan untuk membaca di tempat yang tenang, tidak ada suara yang berisik dan mendapatkan pencahayaan yang cukup terang supaya aktifitas membaca bisa berjalan dengan baik dan tidak terganggu.

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x