Bolehkah Seorang Wanita Bekerja? Begini Jawaban Buya Yahya

- 9 Oktober 2021, 08:58 WIB
Ilustrasi wanita bekerja kantoran, Buya Yahya memberikan penjelasan tentang boleh tidaknya wanita bekerja di luar rumah.
Ilustrasi wanita bekerja kantoran, Buya Yahya memberikan penjelasan tentang boleh tidaknya wanita bekerja di luar rumah. /

Ini dipahami sebagai sanjungan pada wanita, bagi orang berpikir, wanita bisa saja tidak bekerja karena dapat menerima uang karena ini sebaik-baiknya sanjungan.

Seorang wanita mulia di rumah sementara bekerja itu adalah beban. Jadi kalau wanita kembali pada fitrahnya dia fitrah manusia secara umum yang ingin senang karena diberi kemudahan.

Bekerja merupakan sarana  yang tujuannya adalah untuk mendapat rezeki. Kadang pula orang bekerja hanya untuk selingan jika suaminya telah mencukupinya.

Boleh saja kata Buya, atau jika suaminya minta dibantu karetna tidak mampu, tetapi itu ada rambu-rambunya.

Baca Juga: Alasan Wajah Nabi Muhammad SAW tidak Diperlihatkan, Ust Abdul Somad: Semua Orang Akan Cetak Fotonya

Rambu-rambunya yang dimaksud adalah suami mengizinkan, kewajiban kepada suami tidak boleh teledor, kalaupun ada yang dikurangi suami harus meridhoi dan tempatnya terhormat.

Yang penting dalam pekerjaan tersebut tidak terjadi berduaan, tidak bebas buka aurat didalamnya, terjaga.

Kalau masalah terjadinya perselingkuhan dan sebagainya, menurut Buya Yahya itu adalah pribadi, keburukan akhlak seseorang.

Maka dari itu, Buya Yahya menghimbau untuk meningkatkan rasa takut kepada Allah Subhanahu Wa Ta'ala serta menghimbau kepada wanita-wanita untuk lebih banyak mengurangi kegiatan-kegiatan yang berinteraksi dengan kaum pria demi kehormatan wanita tersebut.

Baca Juga: Begini Penjelasan Buya Yahya Tentang Menelan Ludah Ketika Sedang Shalat

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x