Tips Kebiasaan Kecil Agar Tetap hidup Sehat dan Seimbang

- 11 Maret 2021, 17:39 WIB
Tips Kebiasaan Kecil Agar Tetap hidup Sehat dan Seimbang
Tips Kebiasaan Kecil Agar Tetap hidup Sehat dan Seimbang /Free-Photos / Pixabay/

Baca Juga: Sebelum Konsultasi ke Psikolog, Coba Konsumsi 5 Makanan Ini Untuk Meredakan Kecemasan Anda

Baca Juga: Hanya Orang Jenius dan Skizofrenia yang Bisa Menjawab Tiga Pertanyaan Ini dengan Benar

5. Maksimalkan Terkena Sinar Matahari

Dalam tubuh dan kulit manusia terdapat kolesterol yang mengandung Pro Vitamin D, dengan anda sering terkena sinar matahari, maka Pro Vitamin D akan diubah menjadi Vitamin D yang baik untuk tubuh manusia.

Vitamin D didalam tubuh anda mencukupi, maka akan menghasilkan efek yang baik, seperti tidak mudah sakit, dan imun akan lebih kuat.

6. Makan Teratur

Makanan dapat menghasilkan energy setiap harinya bagi tubuh. Sehingga dapat mencegah penyakit yang sering kali menyerang orang-orang, yaitu sakit maag, tukak lambung (lambung berlubang).

7. Tidur dan Istirahat Cukup

Tubuh memerlukan tidur dan istirahat yang berkualitas, dengan waktu tidur enam sampai delapan jam perhari.

Baca Juga: Tolak Komentari Kisah Cinta Kaesang Pangarep, Dewi Tanjung: Itu Tidak Mengancam Stabilitas Negara

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah