Kenali 12 Jenis Tanaman Hias, yang Menjadi Incaran di Bulan Maret 2021

- 5 Maret 2021, 09:22 WIB
Kolase foto tanaman hias yang menjadi incaran kolektor tanaman di bulan maret 2021
Kolase foto tanaman hias yang menjadi incaran kolektor tanaman di bulan maret 2021 /Jurnal Palopo / Naskah Rahmawati/

JURNALPALOPO-  Saat masa pandemi mulai masuk Indonesia, tanaman hias menjadi wadah pelepasan penat bagi para pekerja yang terkena dampak COVID-19

Tanaman hias merupakan tumbuhan, baik yang merambat, semak, pohon, perdu, yang biasanya ditanam orang untuk menambah keasrian lingkungan rumah, seperti untuk taman, dan pelengkap sudut ruangan.

Sampai saat ini popularitas tanaman hias masih sangat buming, walaupun harga dari sebagian tanaman mengalami penurunan yang drastis. Meski beberapa diantaranya tetap fantastis. 

Baca Juga: Modus Pinjam Cas Handphone, Pemuda di Enrekang Nekat Cabuli Tetangganya yang Masih Dibawah Umur

Baca Juga: Simak 4 Tanda Pada Perilaku Anak-anak yang Mengindikasikan Masalah Serius

Baca Juga: 1 dari 4 Orang di Muka Bumi akan Mengalami Gangguan Pendengaran pada Tahun 2050, Ini Penjelasannya

Namun masih ada 12 Jenis Tanaman Hias yang masih diincar bagi para kolektor maupun pencinta tanaman di bulan Maret 2021, yang Jurnal Palopo rangkum dari berbagai sumber.

1. Peperomia Caperata 

Memiliki daun yang berkerut, berwarna hijau dengan batang merah, dengan tinggi 45 cm, dibanrol dengan harga Rp60 ribu sampai denga Rp180 ribu.

2. Ficus Elastica Tineke

Lebig dikenal dengan karet kebo varigata putih, memiliki daun yang bentuk oval, dengan perpaduan warna hijau dan putih, dipasaran kisaran harga mulai dari Rp200 ribu samapai juataan rupiah.

3. Peperomia Caperata Red Luna

Memiliki bentuk daun yang kecil bulat dengan ujung lancip, berwarna merah merona, kisaran harga ditahun ini Rp80 ribu sampai Rp200 ribu.

Baca Juga: Wajib Diketahui, Ini yang Terjadi Saat Anda Langsung Tidur Setelah Makan

Baca Juga: Tanaman Hias Tapak Dara, Pemilik Kelopak Merona dengan Manfaat Herbal Obati Tumor Ganas dan Kanker

Baca Juga: Wujudkan Target Pembangunan Nasional Maupun Daerah, Pemerintah Buka 1,3 Juta Formasi CPNS Tahun 2021

4. Syngonium Wendlandii

Dengan warna hijau didaunnya terpadat garis putih ditengahnya, tanaman hias satu ini merambat dan terlihat canti dan unik, harga jual saat ini kisaran Rp50ribu sampai Rp150 ribu.

5. Philodendron Hederaceum Brazil

Dikenal dengan Sirih brazil sangat menjadi incaran pencinta tanaman hias, memilki corak hijau dan kuning lemon pada daunnya, dengan harga dimulai dari Rp60 ribu sampai Rp200 ribu.

6. Anthurium Clarinervium

Saat ini diminat krn dipercaya dapat membawa keberuntungan atau rejeki, memiliki bentuk daun seperti bulat telur dengan vena keputih-putihan, saat ini harganya sekitaran Rp150 ribu hingga mencapai Rp700 ribu.

7. Calathea White Fusion

Salah satu yang banyak diburu saat ini, karena masuk sebagai tanaman untuk dekorasi dan hiasan ruangan. Memiliki waarna hijau dan putih pada daunnya.

Baca Juga: Bukan Tanaman Sembarangan, 4 Gulma Ini Sebenarnya Bisa Dimakan

Baca Juga: Selain Bumbu Dapur, Daun Salam Juga Merupakan Tanaman Herbal yang Mengatasi Penyakit Gula dan Maag

Baca Juga: Dapat Mengancam Jiwa, 5 Kesalahan saat Mandi yang Dilakukan Setiap Hari

Kisaran harga saat ini Rp40ribu sampai Rp150ribu.

8. Caladium Shy Cool

Jenis keladi yang masih tetap menjadi incaran kolektor dan pencinta tanaman hias, karena memilki bentuk dan daun yang unik, berwarna hijau putih dengan perpaduan warna merah (seperti tumpahan cat), harga kisaran Rp150 ribu sampai Rp650 ribu.

9. Begonia Maculate

Tumbuhan yang masuk dalam golongan familia begoniaceae. Memiliki corak volkadot, dan berwarna hijau kemerahan, kisaran harga Rp150 ribu sampai Rp400ribu.

10. Fittonia White Fusion

Sangat indah, dengan warna hijau serta corak garis urat daun berwarna putih, hargan mulai diangkat Rp60ribu sampai Rp120 ribu.

11. Scindapsus Pictus Exotica

Tanaman hias dengan daun berbentuk hati memanjang, dengan warna hijau bercorak variegata silver, dengan harga jual Rp50 ribu sampai sekitaran Rp200 ribu.

Baca Juga: Senang Tanaman Hias? Chlorophytum Ide yang Baik, Simak Trik untuk Budidaya dan Perawatannya

Baca Juga: Sisihkan Kapas, 8 Tips Aman dan Mudah untuk Menghilangkan Kotoran Telinga

Baca Juga: Kenali Manfaat Tanaman Hias Keladi Tikus, Ampuh Atasi Kanker dan Iritasi Dinding Lambung

12. Scindapsus Treubii Moonlight

Tanaman hias ini cukup langkah, dan jarang ditemukan, tetapi tahun ini sangat hits di dunia botani. Meski sulit ditemukan namun harganya terbilang masih sangat murah. 

Tanaman hias ini memiliki corak daunnya silver dan huijau, dengan harga pasaran sekitar Rp60 ribu sampai Rp200 ribu.

Sahabat Jurnal Palopo, itulah deretan tanaman hias yang menjadi incaran para colektor di Maret 2021. Bagaimana dengan Anda apakah berminat mengoleksinya. Buruan mumpung harganya masih terjangkau. ***

Editor: Naswandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah