Relawan PWI Luwu Raya Toraja Bertolak Ke Sulawesi Barat, untuk Jalankan Misi Kemanusiaan

- 27 Januari 2021, 10:13 WIB
Relawan PWI Luwu Raya Toraja Bertolak Ke Sulawesi Barat, untuk Jalankan Misi Kemanusiaan
Relawan PWI Luwu Raya Toraja Bertolak Ke Sulawesi Barat, untuk Jalankan Misi Kemanusiaan /Photo: Awi Celebes/

Baca Juga: Karang Taruna Masarang Desa Buntu Torpedo, Lepas Lima Personil untuk Aksi Sosial di Sulawesi Barat

Baca Juga: Anggota DPR Dapil Sulbar: Jangan Tinggalkan Mamuju, Orang Lain Datang Membantu, Kenapa Kita Pergi

"Bantuan sosial ini merupakan buah dari kerja keras teman-teman relawan saat penggalangan dana dijalan. Tidak banyak tapi semoga bermanfaat bagi korban bencana nantinya,"jelasnya.

Dedy memuji semangat dan kerja keras para relawan yang tergabung dalam PWI Luwu Raya Toraja Peduli. Menurutnya hal ini sebagai respon cepat atas bencana yang menimpa warga Sulbar. 

"Hal ini sangat perlu kami apresiasi, semoga dalam menjalankan misi kemanusiaan, para relawan tetap menjaga kekompakan, solidaritas, dan tidak kalah penting adalah niat harus tulus karena ini akan menjadi ladang amal,"pungkas Awi Celebes sapaan akrab Sekretaris PWI Luwu Raya Toraja. 

Untuk diketahui, adapun unsur relawan yang tergabung dalam PWI Luwu Raya Toraja peduli anatara lain, RMC 117, ARTEVAK, ARPALA WALMAS, GAPARIS, MRB, KOMPASTEL, dan FORPESI.

Baca Juga: Sosok Wanita Seperti Apa Anda? Ini Kata Bulan Kelahiran Tentang Anda

Baca Juga: Kenali Kepribadian Unik Anda Melalui Gambar Hanya Dalam 5 Detik

Masing-masing lembaga ini mengirim personil mereka untuk terjun langsung dilapangan, memenuhi panggilan misi kemanusiaan di Sulawesi Barat. ***

 

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah