Belum Tau Cara Cek dan Syarat Penerima Bansos Pangan 10Kg? Ikuti Langkah-langkahnya Disini

- 3 Februari 2024, 17:05 WIB
Bansos Pangan Januari 2024 dari pemerintah untuk masyarakat miskin.
Bansos Pangan Januari 2024 dari pemerintah untuk masyarakat miskin. /Instagram @program_bansos_kab_lebak/

JURNALPALOPO.COM - Pengumuman penyaluran bantuan sosial (bansos) berupa beras seberat 10 kilogram dijadwalkan akan dilakukan pada bulan Februari 2024.

Informasi ini disampaikan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam acara penyaluran bantuan pangan cadangan beras pemerintah di Gudang Bulog, Purwomartani, Kapanewon Kalasan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Senin (29/1/2024).

Dalam kesempatan tersebut, Jokowi menegaskan bahwa bantuan beras seberat 10 kilogram akan diberikan sementara hingga bulan Juni 2024.

Baca Juga: Sangat Mudah, Ini Syarat dan Cara Perpanjangan Masa Berlaku SIM

"Yang paling penting Bapak/Ibu, Januari, Februari, Maret, April, Mei, Juni diberikan bantuan (beras). Sementara sampai Juni, nanti kalau APBN kita itung-itung cukup, bisa dilanjutkan lagi," ujar Jokowi dalam acara tersebut.

Presiden Jokowi juga mengajak masyarakat yang belum menerima bantuan untuk segera mendaftar.

"Yang hadir di sini BLT El Nino dapat? Tolong juga yang belum itu daftar. Karena ini akan keluar lagi BLT El Nino di Januari, Februari, Maret," tambahnya.

Proses pendaftaran dapat dilakukan secara online melalui cekbansos.kemensos.go.id dengan langkah-langkah sebagai berikut:

Baca Juga: Cukup Mudah, Ini Syarat dan Cara Mendapatkan Nomor Induk Berusaha (NIB) Secara Online

Halaman:

Editor: Arini Binti Rabbi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x