Tidur Nyenyak Baik untuk Kesehatan Otak, Salah Satunya Tidak Mudah Lupa

- 12 September 2021, 16:23 WIB
Kualitas tidur seseorang pengaruhi kesehatan otak. Jika tidak nyenyak akan berdampak buruk
Kualitas tidur seseorang pengaruhi kesehatan otak. Jika tidak nyenyak akan berdampak buruk /Ddimitrova / Pixabay/Jurnal Palopo

Baca Juga: 6 Alasan Kesehatan Mengapa Wanita Wajib Konsumsi Brokoli, Termasuk Menurunkan Resiko Kanker Payudara

Ingatlah bahwa dalam proses tidur, tubuh meregenerasi sel. Pertumbuhan dan perbaikan sel ini terjadi untuk membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Sehingga membuat aliran darah dapat dipromosikan ke seluruh tubuh dengan tepat.

Jika demikian, maka baik kesehatan tubuh maupun otak akan tetap terjaga. Oleh karena itu, penting untuk memiliki tidur yang berkualitas. ***

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah