Jangan Minum Air Kelapa Jika Mengidap 6 Penyakit Ini, Efeknya Bisa Fatal

- 24 Agustus 2021, 15:14 WIB
Ilustrasi / manfaat air kelapa bagi kesehatan manusia
Ilustrasi / manfaat air kelapa bagi kesehatan manusia /pixabay/Josch1/

 

JURNAL PALOPO - Siapa yang tidak kenal dengan kelapa. Buah hingga seluruh bagian pohonnya memiliki beragam manfaat dan bisa digunakan  untuk keperluan manusia, termasuk airnya. 

Air kepala memiliki kandungan gizi dan nutrisi yang baik dan bahkan bisa memperlambat penuaan. 

Meski kaya akan manfaat, air kelapa tidak boleh sembarangan dikonsumsi. 

Baca Juga: 7 Makanan Alami Ampuh Turunkan Gula Darah bagi Penderita Diabetes, Alpukat Salah Satunya

Dikutip Jurnal Palopo dari berbagai sumber, seseorang yang mengidap beberapa penyakit tidak boleh mengonsumsi air kelapa.

Hal ini tentu akan memperparah penyakit yang diderita. Berikut ulasannya. 

1. Penderita Gangguan Ginjal

Penderita gangguan ginjal tidak disarankan untuk mengonsumsi banyak air kelapa. Hal ini disebabkan karena air kelapa mengandung potasium yang tinggi. 

Jika dikonsumsi dalam jumlah banyak akan memberikan beban lebih pada ginjal. 

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x