Wanita Ketahuilah, Atasi Bau Tak Sedap pada Miss V dengan Daun Pandan

- 6 Juni 2021, 18:10 WIB
Ilustrasi Daun Pandan untuk Atasi Bau Tak Sedap pada miss V/Pexels/James Sebastian/
Ilustrasi Daun Pandan untuk Atasi Bau Tak Sedap pada miss V/Pexels/James Sebastian/ /

JURNAL PALOPO – Daun pandan terkenal dengan baunya yang khas karena memiliki perpaduan aroma alami dari vanilla dan almon sehingga cocok dijadikan sebagai pengharum masakan.

Rata-rata daun pandan banyak tumbuh di daerah tropis seperti Indonesia. Daun pandan bisa tumbuh liar di tepi sungai, tepi rawa, dan tempat-tempat yang setidaknya bertanah lembab.

Maka dari itu daun pandan tidak sulit ditemukan oleh masyarakat untuk digunakan sebagai rambut rontok, menghilangkan ketombe, tidak nafsu makan, rematik, pegal linu, dan lainnya.

Baca Juga: Tanpa Disadari, 6 Kebiasaan Ini Sama Buruknya dengan Merokok, Nomor 6 Paling Bahaya

Berbagai manfaat dapat Anda peroleh dari daun beraroma khas ini. Pada umumnya daun pandan dibuat untuk masakan jenis apa pun seperti kue.

Berdasarkan pada sebuah jurnal dari universitas asal Indonesia, daun pandan mengandung sejumlah kandungan kimia, yaitu flavonoid, tanin, saponin, alkaloida, polifenol, dan zat warna.

Kandungan lain yang terdapat pada daun pandan juga ternyata berfungsi sebagai anti-bakteri yang bagus mengatasi berbagai penyakit, misalnya yakni diabetes.

Selain itu, rupanya daun pandan bisa digunakan untuk mengatasi bau tak sedap yang dihasilkan oleh miss V.

Baca Juga: Mitos atau Fakta: Benarkah Kerokan Cara Ampuh Atasi Masuk Angin?

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah