Viral di TikTok, Kakek Penjual Koran Berurai Air Mata dan Tak Henti Berdoa

- 10 Agustus 2021, 16:59 WIB
Ekspresi sang kakek penjual koran, usai mendapat bantuan
Ekspresi sang kakek penjual koran, usai mendapat bantuan /TikTok @PetrusKini/

JURNAL PALOPO- Video viral memperlihatkan, seorang kakek yang berjualan untuk menyambung hidup. 

Dalam video tersebut, sang kakek dihampiri seseorang, kemudian menanyakan harga koran yang ia jual dan viral di TikTok.

Kakek dengan wajah sumringah itu bergegas menarik koran, yang berada ditangannya. 

Baca Juga: Anggap Negara Tak Becus Urus Rakyatnya, Aliansi Palopo Bergerak Bagi Sembako

Selain menjual koran, kakek tersebut juga menjual majalah, dengan harga yang cukup terjangkau. 

Pria yang berdiri disamping mobil warna silver, kemudian bertanya apakah koran tersebur baru, atau sudah lama. 

"Harganya lima ribu, ini baru bisa di cek tanggal terbitnya. Saya tidak mungkin jual koran laman pak," kata Kakek penjual koran itu. 

Pria yang merekam video tersebut mengatakan mantap. Kemudian mengeluarkan uang Rp50 ribu, untuk membayar koran. 

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Selasa 10 Agustus 2021: Aldebaran Beri Kejutan ke Andin dan Nino Ingin Pisah dengan Elsa

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x