Berbicara dengan Diri Sendiri Bisa Jadi Tanda Orang Tersebut Jenius, Benarkah?

- 10 Desember 2020, 20:28 WIB
Ilustrasi berbicaran dengan diri sendiri
Ilustrasi berbicaran dengan diri sendiri /Pixabay/oTschOo

Alih-alih memikirkannya, orang dengan kelainan tersebut akan mengucapkannya, dan mekanisme sensor otak mengambil alih.

Ingatan mereka mendapat dorongan cepat. Berbicara kepada diri sendiri terbukti menjadi alat yang sangat membantu bagi siswa. 

Menulis makalah atau memecahkan masalah mungkin jauh lebih mudah dengan menggunakan metode ini.

Selain merangsang daya ingat, berbicara kepada diri sendiri juga terbukti meningkatkan fokus. 

Baca Juga: Penampilan Anda Terganggu Pori-Pori, Lakukan Tips dan Trik Berikut Ini

Mengucapkan kata-kata dengan lantang memungkinkan mereka untuk memvisualisasikan dan mengenali subjek yang mereka bicarakan. 

Jika berbicara tentang jeruk, mengucapkan kata jeruk akan membantu otak mereka memvisualisasikan buah dengan jelas.

Para ahli percaya bahwa otak mereka dapat memikirkan berbagai hal dengan lebih cepat dan jelas ketika berbicara tentang subjek tersebut. 

Namun, jika mereka tidak tahu seperti apa bentuknya, membicarakan subjek tersebut tidak akan berpengaruh banyak.

Baca Juga: Selain HRS, Polisi Tetapkan 5 Orang Lainnya Sebagai Tersangka, Muannas: Sebaiknya Penuhi Panggilan

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Personalitybuzz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x