Tanpa Dukungan Penguasa Kota Idaman PMI Palopo Tetap Eksis, Hanya Dilirik Saat Pemilihan Wali Kota 2018

- 21 September 2022, 14:27 WIB
Ketua PMI Palopo Haidir Basir (Putih) dan Wakil Ketua Bidang Relawan Taufiq Hidayat (Merah).
Ketua PMI Palopo Haidir Basir (Putih) dan Wakil Ketua Bidang Relawan Taufiq Hidayat (Merah). /Wandi / Jurnal Palopo/

JURNAL PALOPO- Tanpa Dukungan Penguasa Kota Idaman PMI Palopo Tetap Eksis,  Hanya Dilirik Saat Pemilihan Wali Kota 2018.

Sebuah fakta terungkap dalam perjalanan UTD PMI Kota Palopo.

Dimana diketahui jika PMI Palopo dalam kurun waktu hampir empat tahun lamanya tak disokong pendanaan dari Pemerintah Kota Idaman.

Baca Juga: Palang Merah Indonesia Membumi, Pemkot Palopo Abaikan UTD PMI Palopo, Haidir Basir Sentil Penguasa: Nol Besar

Ditengah ketidakjelasan itu, langkah PMI sama sekali tidak terhenti untuk tetap eksis dalam misi kemanusiaan.

Sederet bencana yang tak terhitung jumlahnya dijabani para relawan PMI Palopo, guna menebar kebaikan dibuktikan dengan kehadiran mereka ditengah situasi pelik korban bencana.

Sebagai organisasi yangtelah mendapatkan pengakuan dunia, di usia Palang Merah yang masuk di angka 77 pemandangan berbeda justru jelas terlihat di UTD PMI Palopo.

Baca Juga: PMI Palopo Terjun ke Lokasi Banjir, Bersihkan Rumah Ibadah dan Warga yang Terkena Dampak Banjir

Dalam sesi konferensi pers, dibilangan jalan Durian Haidir Basir menegaskan jika unit yang dia pimpin tak lagi dapat sokongan dari pemerintah.

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x