Penting Diketahui, Ini 5 Mitos Perawatan Kulit Menurut Para Ahli

- 22 Mei 2021, 20:11 WIB
Ilustrasi Perawatan Kulit/Unsplash/Christin Hume/
Ilustrasi Perawatan Kulit/Unsplash/Christin Hume/ /

JURNAL PALOPO – Dunia kecantikan masih dipenuhi dengan mitos dan legenda urban, bahkan sampai menyangkut ke ranah perawatan kulit atau skincare.

Walaupun begitu, jika ibu atau nenek Anda memberi nasihat tentang perawatan kulit, Anda tetap harus mendengarkannya. Meski sebenarnya Anda tahu kalau bahwa itu adalah mitos.

Berikut penjelasan dari para ahli mengenai 10 mitos perawatan kulit yang paling umum digunakan, sumber dikutip dari Health.

Baca Juga: Masjid Al-Aqsa Kembali Diserang Usai Gencatan Senjata, Teuku Wisnu: Lindungi Saudara-Saudari Kami

Jika Retinol Mengiritasi Kulit, Jangan Lagi Dipakai.

Retinol merupakan produk anti-penuaan yang banyak digunakan saat ini. Tetapi tidak dapat dihindari jika retinol memiliki beberapa efek samping.

Misalnya seperti kemerahan, kulit menjadi kering, dan terjadi pengelupasan kulit.

Jika Anda mengalami salah satu efek samping tersebut, kuncinya bukanlah membuang retinolnya, tapi ubah cara dan kapan Anda menggunakannya.

Baca Juga: Kejutkan Fans, Jennie BLACKPINK Ikut Rayakan Ulang Tahun Jessica Jung

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x