Muslim Wajib Tahu! Inilah 2 Waktu Tidur yang Dilarang Rasulullah SAW, Keduanya Biasa Dilakukan

- 11 September 2021, 20:33 WIB
Ada dua waktu yang terlarang untuk tidur menurut Rasulullah SAW
Ada dua waktu yang terlarang untuk tidur menurut Rasulullah SAW /Pixabay / 2344799/Jurnal Palopo

JURNAL PALOPO - Seyogyanya tidur adalah hal yang dibutuhkan oleh tubuh untuk beristirahat. Jika seseorang tidak mendapatkan tidur yang cukup, ia akan merasa cepat lelah, lemah, kurang produktif, dan bahkan stres.

Bahkan Rasulullah SAW pernah bersabda bahwa tubuh memiliki hak untuk beristirahat. Selain dapat membuat tubuh menjadi segar dan kembali bersemangat dalam beraktivitas, tidur juga dapat menutrisi kulit serta membuat jiwa menjadi tenang.

Namun, tahukah Anda bahwa ada dua waktu tidur yang nyatanya dilarang oleh Rasulullah SAW dan hal ini terdapat dalam sebuah hadist. 

Baca Juga: Dua Waktu yang Dilarang Islam dan Rasulullah SAW untuk Tidur, Nomor Dua Sering Dilakukan

Sebagai umat muslim sebaiknya mengetahui waktu-waktu apa saja yang dimaksud agar terhindar dari hal yang tidak diinginkan. 

Apa saja dua waktu yang dimaksud? Berikut Jurnal Palopo bagikan 2 waktu tidur yang dilarang Rasulullah.

1. Tidur di pagi hari setelah salat subuh

Kebiasaan ini cukup sering dilakukan oleh banyak orang, karena rasa kantuk masih menghampiri sehingga kadang seseorang kembali tidur jika telah selesai salat subuh.

Dilansir Jurnal Palopo pada akun Intagram @faktaislamikini yang menyebutkan bahwa dari Sakhr bin Wadi'ah Al-Ghamidi radliyallaahu'anhu Nabi shallallahu 'alaihi wasallam bersabda:

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x