Bermasalah dengan Penggunaan Gadget! Lakukan Tips Berikut untuk Mengurangi Interaksi

- 20 Desember 2020, 17:29 WIB
Ilustrasi gadget.
Ilustrasi gadget. /Pixabay/kaboompics/

JURNALPALOPO- Di era serba teknologi seperti sekarang, rasanya sulit sekali untuk menjauhkan diri dari gadget. Apalagi gadget memberikan segala kemudahan dalam beraktivitas. Namun, sadar atau tidak, gadget dapat menyebabkan seseorang menjadi individualistis.

Momen berkumpul bersama keluarga atau teman untuk menambah keakraban sekalipun sudah tidak lagi berguna karena orang-orang sibuk sendiri dengan gadget masing-masing. Kebiasaan ini membuat perubahan besar dalam hidup Anda tanpa di sadari.

Indonesia menduduki posisi ke-6 dari daftar negara pecandu gadget terbesar di dunia. Sebanyak 236 juta masyarakat diperkirakan sudah menggunakan gadget untuk mengakses informasi dari seluruh dunia. Jumlah ini diperkirakan akan bertambah banyak dalam beberapa tahun berikutnya.

Baca Juga: Prediksi Tahunan Setiap Tanda Zodiak, Bagaimana Zodiak Anda di Tahun 2021?

Baca Juga: 8 Tips Menenangkan Pikiran Agar Terhindar dari Stres dan Efek Negatif Lainnya

Lalu, bagaimana cara mengurangi tingkat kecanduan masyarakat terhadap gadget? Anda yang memulai, Anda juga yang dapat merubahnya. Berikut ini ada beberapa tips yang mungkin bisa membantu Anda dalam mengurangi pemakaian gadget yang berlebihan.

1. Matikan Notifikasi semua Aplikasi

Rasa ingin tahu langsung ada ketika pada gadget muncul notifikasi dari aplikasi tertentu. Secara otomatis pastinya, setiap orang langsung membuka aplikasi tersebut bahkan menghabiskan waktu selama 15 menit atau lebih untuk membaca isi dari notifikasi yang diterima.

Tidak berhenti sampai disitu, mungkin saja ada notifikasi dari aplikasi lain yang juga terus berdatangan hingga akhirnya tanpa disadari waktu Anda terbuang untuk kegiatan tersebut.

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x