Tips dan Trik: Cara Menghasilkan Cuan Dari Platform X, Manfaatkan Fitur Monetisasi Twitter

- 20 Februari 2024, 12:50 WIB
Ilustrasi aplikasi X yang dulu bernama Twitter /Unsplash
Ilustrasi aplikasi X yang dulu bernama Twitter /Unsplash /

JURNALPALOPO.COM - Twitter, platform microblogging yang berganti nama menjadi X, telah mengumumkan peluang bagi penggunanya untuk mendapatkan penghasilan melalui fitur monetisasi yang baru.

Melalui program fitur monetisasi ini, para pengguna atau kreator Twitter dari seluruh dunia memiliki kesempatan untuk menghasilkan uang dari konten yang mereka buat.

Tidak hanya melalui fitur monetisasi, pengguna juga dapat menghasilkan uang melalui fitur langganan.

Baca Juga: Ternyata Skandal Ini Bikin Toyota Rush dan Fortuner Gagal Diluncurkan, 5 Varian Terkena Dampak Recall

Namun, untuk memanfaatkan fitur monetisasi di Twitter, pengguna harus memenuhi standar konten tertentu yang dapat dimonetisasi.

Berdasarkan informasi dari Help Center Twitter, berikut adalah beberapa standar yang harus dipenuhi untuk dapat memonetisasi konten:

- Konten tidak boleh mempromosikan produk atau layanan ilegal seperti narkoba, rokok, alkohol, senjata, perjudian, atau undian.

- Konten tidak boleh mengandung konten vulgar atau pelecahan terhadap anak di bawah umur.

Baca Juga: Tips dan Trik: Cara Mengoptimalkan Penghasilan sebagai Ibu Rumah Tangga Melalui Facebook

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x