Review Terbaru Poco M6 Pro, Spesifikasi Gahar Tapi Nggak Bikin Kantong Menangis

- 12 Februari 2024, 12:14 WIB
Poco M6 Pro.
Poco M6 Pro. /Xiaomi

JURNALPALOPO.COM- Ponsel Poco M6 Pro baru saja diluncurkan di Indonesia bersama dengan Poco X6 5G dan Poco X6 Pro 5G. 

Salah satu fitur unggulan Poco M6 Pro adalah layar AMOLED dengan harga yang terjangkau, kisaran Rp 2 jutaan.

Layar Poco M6 Pro memiliki ukuran 6,67 inci dengan resolusi FHD+ (1080 x 2400) dan refresh rate 120Hz. 

Baca Juga: Pemilu 2024: Rebutan 6 Kursi, Ini Daftar Caleg yang Bertarung di Dapil IV Kota Palopo

Kecerahan layarnya mencapai 1.300 nits, dilindungi dengan lapisan Gorilla Glass 5, dan telah bersertifikasi TUV Rheinland untuk melindungi mata dari sinar biru.

Desain Poco M6 Pro terlihat lebih premium dengan kamera belakang yang menyatu dengan bodi ponsel tanpa housing berwarna hitam khas Poco. 

Desain ini diklaim cocok untuk anak muda yang ingin tampil beda dan stylish.

Dari segi kamera, Poco M6 Pro dilengkapi dengan tiga kamera belakang.

Baca Juga: Pemilu 2024: Ini Daftar Caleg yang Bertarung di Dapil III Kota Palopo, Tolak Politik Uang

Halaman:

Editor: Sari Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x