Bukan Rumput Biasa, Ternyata Tanaman Krotok Memiliki Banyak Manfaat, Simak Penjelasannya

- 24 September 2020, 09:43 WIB
Ilustrasi tanaman krotok
Ilustrasi tanaman krotok /Doknet

3. Mencegah Stroke dan Serangan Jantung

Tanaman krokot kaya akan kandungan omega-3. Zat ini sangat baik untuk mengurangi kadar kolesterol jahat di dalam tubuh, sehingga mampu menyeimbangkan kadar kolesterol baik di dalam darah. 

Oleh sebab itu, tanaman krokot diyakini mampu mencegah penyakit stroke dan serangan jantung.

4. Meningkatkan Sirkulasi Darah

Krokot dapat merangsang produksi sel darah merah karena tingginya kandungan zat besi dan tembaga. 

Kedua mineral ini sangat penting untuk meningkatkan sirkulasi, yang berarti lebih banyak oksigen yang dikirim ke berbagai bagian penting dalam tubuh, meningkatkan kecepatan penyembuhan sel dan organ, meningkatkan pertumbuhan rambut, dan efisiensi metabolisme.

Baca Juga: 5 Pemain Sepak Bola ini Punya Jumlah Followers Terbanyak, Ada yang Capai 237 Juta di Instagram

Baca Juga: Dikuasai Miras, Mahasiswi Perguruan Tinggi Makassar Digilir 7 Orang Pria di Hotel

5. Meningkatkan perkembangan anak.

Krokot mengandung banyak asam lemak baik (Omega-3). Penelitian awal menunjukkan bahwa kadar asam lemak Omega-3 yang tinggi dalam makanan anak-anak mengurangi beberapa tanda dan gejala pada gangguan perkembangan tertentu termasuk autism.***

Halaman:

Editor: Naswandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x