Info Lowongan Kerja Lembaga LKPP Agustus 2020

- 16 Agustus 2020, 09:00 WIB
Lembaga LKPP membuka lowongan pekerjaan agustus 2020
Lembaga LKPP membuka lowongan pekerjaan agustus 2020 /lkpp

JURNALPALOPO.COM - Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah atau LKPP merupakan lembaga milik pemerintah.

Lembaga LKPP bertugas menyusun kebijakan dan regulasi pengadaan barang/jasa pemerintah, memberikan bimbingan teknis dan advokasi terkait pelaksanaan pengadaan barang/jasa pemerintah, serta memfasilitasi penyelenggaraan ujian sertifikasi ahli pengadaan barang/jasa pemerintah.

Lembaga LKPP bertekad untuk menjadi lembaga kebijakan pengadaan yang berkualitas, memiliki kapabilitas, serta otoritas untuk menghasilkan dan mengembangkan berbagai kebijakan yang dapat mewujudkan sistem pengadaan barang/jasa yang terpercaya di Indonesia.

Baca Juga: Info Lowongan Kerja PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero)

Berikut ini posisi serta kualifikasi lowongan kerja Lembaga LKPP Agustus 2020:

Tenaga Pendukung Administrasi Penyesuaian/Inpassing dan Penilaian Angka Kredit (Kode : Adm)

Persyaratan Umum Pencari Kerja :

  • Warga Negara Indonesia yang bertakwa kepada Tuhan YME, setia dan taat kepada Pancasila, UUD 1945, dan Negara Kesatuan Republik Indonesia
  • Berasal dari Perguruan Tinggi dengan Nilai Akreditasi minimal B yang dikeluarkan oleh Badan Akreditasi Nasional – Perguruan Tinggi (BAN-PT)
  • Memilliki IPK minimal 3.00 skala 4.00,
  • Memiliki inisiatif tinggi dalam bekerja dan mampu bekerja sesuai target
  • Mampu bekerja mandiri dan dalam tim
  • Terampil menggunakan Microsoft Office dan internet
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Berkelakuan baik dan tidak pernah dihukum penjara atau kurungan
  • Tidak pernah terlibat dalam penyalahgunaan Narkoba
  • Memiliki integritas dan komitmen kerja yang tinggi
  • Berorientasi pada pelayanan publik
  • Tidak akan menuntut untuk diangkat menjadi Calon Negeri Sipil (CPNS)

Baca Juga: Info Lowongan Kerja Rumah Sakit Siloam Rumah Sakit Siloam MRCCC Semanggi Agustus 2020

Persyaratan Khusus Pencari Kerja :

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x