Tanpa Harus Keluar Rumah, BRI Bisa Kasi Pinjaman Modal Usaha Melalui BRImo, Begini Syaratnya

- 1 Mei 2023, 16:46 WIB
Menu Pinjaman BRI pada aplikasi BRImo dapat untuk pengajuan kredit modal usaha
Menu Pinjaman BRI pada aplikasi BRImo dapat untuk pengajuan kredit modal usaha /Tangkapan Layar/Aplikasi BRImo

JURNAL PALOPO - Bagi anda yang saat ini ingin memulai usaha namun belum memiliki modal, tidak usah khawatir, artikel ini akan memberikan solusi mengajukan pinjaman modal usaha melalui aplikasi BRImo.

Aplikasi BRImo sendiri merupakan plikasi Keuangan Bank Digital BRI. BRImo merupakan aplikasi Internet dan Mobile Banking BRI berbasis data internet yang memberikan kemudahan bagi nasabah maupun non nasabah BRI untuk dapat bertransaksi.

Dalam aplikasi BRImo, anda juga dapat mengajukan pinjaman untuk modal usaha tanpa harus keluar rumah.

Baca Juga: Tak Harus Daftar Prakerja, Dapatkan Uang Jutaan Rupiah dengan Lakukan Hal Ini

Anda hanya perlu memiliki akun BRImo, lalu masuk ke menu Pinjaman BRI. Menu ini merupakan salah satu produk BRI selain kartu kredit dan IBBIZ.

Setelah anda masuk ke menu Pinjaman BRI, anda akan diberikan pilihan. Dimana pilihan pinjaman tersebut ialah Kredit Investasi, Kredit Modal Kerja dan Kredit Konsumtif.

Jika anda ingin mengajukan pinjaman modal usaha, pilih menu Kredit Modal Kerja. Setelah itu anda dapat mengajukan pinjaman untuk mendapatkan modal usaha.

Halaman:

Editor: Eko Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x