Mana Paling Seram Hantu Indonesia atau Jepang, Mana yang Bikin Kamu Ketakutan Hingga Teriak Histeris

- 20 Juni 2022, 16:00 WIB
Sadako hantu Jepang, yang biasa disebut Kuntilanak di Indonesia.
Sadako hantu Jepang, yang biasa disebut Kuntilanak di Indonesia. /IG @_sadako_yamamura/

Memiliki nama berbeda di setiap wilayah.

Baca Juga: Arema FC Menang, PSM Makassar Lolos, Juku Eja Boyong 25 Pemain ke Piala AFC di Malaysia, Ini Daftarnya

Di Sulawesi Selatan lebih dikenal dengan sebutan poppo, sedangkan Kalimantan dikenal disebut kuyang.

Kuyang, Leak, Palasik atau Poppo merupakan siluman berwujud kepala manusia bersama organ tubuhnya (jantung, usus, hati dan ginjal) yang terbang mencari mangsanya.

Mitosnya adalah manusia biasa saat siang hari, bahkan berbaur manusia, tapi malam hari akan bergentayangan.

Nah gimana sahabat Jurnal Palopo, mana yang menurut Anda paling seram.***

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x