Bolehlah Pengantin Wanita Menjamak Sholat saat Menikah, Ini Tanggapan Buya Yahya dan Neneng Magfiroh

- 13 September 2021, 16:52 WIB
Ilustrasi Pernikahan / bolehkah pengantin wanita menjamak sholat? Simak ulasan dari Buya Yahya dan Neneng Maghfiro
Ilustrasi Pernikahan / bolehkah pengantin wanita menjamak sholat? Simak ulasan dari Buya Yahya dan Neneng Maghfiro /Pixabay / Takmeomeo

JURNAL PALOPO- Soal menikah menjadi suatu keharusan bagi setiap orang, tapi bagaimana dalam Islam, apakah boleh menjamak sholat khususnya pengantin wanita. 

Setiap pasangan dan agama apapun pasti akan melakukan pernikahan untuk menghindari zina, terutama agama Islam. 

Meski tradisi pernikahan orang berbeda baik adat maupun agama salah satunya agama Islam, namun tetap memiliki tujuan yang sama yaitu mendapatkan keturunan, pembuktian cinta. 

Baca Juga: Ingin Menikah Pria Wajib Tahu Sifat Wanita yang Dilarang dalam Islam Dipersunting, Termasuk Annanah

Dalam islam, saat menikah wanita tentu harus terlihat cantik, sehingga membutuhkan keahlian dari penata rias terpercaya. 

Tapi, terkadang yang menjadi masalah adalah, resepsi pernikahan yang biasanya berlangsung hingga waktu sholat tiba. 

Dikarenakan tidak mungkin wanita menghapus make up hingga merusak pakaian yang ia pakai saat menikah, terlebih para tamu masih berdatangan. 

Bolekah pengantin wanita menjamak sholatnya? Berikut ini penjelasan dari Neneng Maghfiro lewat YouTube Bincang Muslimah. 

Baca Juga: 4 Kejujuran Pria yang Dibutuhkan Wanita, Sebelum Menikah Menurut Agus Ari Wibowo

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x