6 Kebiasaan Orang Tua Berujung Dosa Pada Anak, Termasuk Membanding-bandingkan Kata Syekh Ali Jaber

- 7 September 2021, 15:26 WIB
Dosa orang tua pada anak, ini kata Syekh Ali Jaber
Dosa orang tua pada anak, ini kata Syekh Ali Jaber /Tangkap Layar YouTube Syekh Ali Jaber

5. Melarang Anak Melakukan Sesuatu tanpa Alasan

Salah satu kebiasaan orang tua yang sering dilakukan ialah melarang anak tanpa alasan. Orang tua sering melarang anaknya melakukan sesuatu tanpa alasan yang jelas mengapa hal tersebut tidak boleh, apakah hal tersebut berbahaya atau tidak.

Meski niat baik karena khawatir bahkan cemas, orang tua justru malah berdosa dan mengganggu psikologis anak.

6. Sayang dengan Syarat

Hal ini termasuk sering dilakukan orang tua misalnya mengatakan kepada anak bahwa Ayah sayang kalau kamu sholat, Aku cinta kalau kamu diam.

Tidak hanya berbuah dosa, bahkan hal tersebut membuat anak menjadi anak yang sering memberontak kepada orang tuanya.

Baca Juga: Dosa Istri dan Anak Ditanggung Suami, Benarkah? Ini Tanggapan Ustad Abdul Somad

Artikel ini pernah tayang sebelumnya di Jurnal Palopo dengan judul 10 Dosa Orang Tua Terhadap Anak Menurut Syekh Ali Jaber, Nomor Tiga Paling Sering Dilakukan.***

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x