Prihatin dengan Kondisi Situs Sejarah di Kerajaan Luwu, Roemah Simpul Ajak untuk 'Bergerak dan Bersih-bersih'

- 21 Agustus 2021, 15:34 WIB
Situs sejarah Mattirowalie Kerajaan Luwu.
Situs sejarah Mattirowalie Kerajaan Luwu. /

Kerajaan Luwu merupakan salah satu dari tiga kerajaan besar yang berada di Sulawesi Selatan.

Kerajaan Luwu dulunya terbentang luas hingga ke Sulawesi Tenggara dan Sulawesi Tengah.

Kini Kerajaan Luwu mewariskan banyak situs peninggalan budaya yang menyimpan makna penting bagi sejarah dan ilmu pengetahuan.

Baca Juga: Lap Air Wudhu dengan Handuk setelah Berwudhu, Bolehkah? Ini Jawaban UAH

Situs ini tersebar di empat kabupaten/kota di Sulawesi Selatan diantaranya Kota Palopo, Kabupaten Luwu, Luwu Utata dan Luwu Timur.

Salah satu situs peninggalan kerajaan ini yang berada di Kot Palopo adalah situs sumur Mattirowalie.

Letak sumur Mattirowalie ini berada berada di BTN Anggrek samping Blok DD25.

Situs Mattirowalie merupakan bagian penting dalam proses pelantikan Pajung Luwu.

Baca Juga: Viral Mie Ayam Isi Tikus! Dinas Kesehatan Palopo Terjun Sidak, Netizen Beri Respon Beragam

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x