Pemilu 2024: Sudah Tahu Siapa Caleg yang Bertarung di Dapil II Kota Palopo? Ini Daftarnya

- 9 Februari 2024, 19:41 WIB
Ilustrasi surat suara Pemilu 2024.
Ilustrasi surat suara Pemilu 2024. /Antara/Nova Wahyudi/

JURNALPALOPO.COM - Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024 dijadwalkan akan dilaksanakan pada tanggal 14 Februari mendatang.

Dalam Pemilu yang tinggal beberapa hari lagi, masyarakat Indonesia akan turut serta memilih calon presiden dan wakil presiden yang akan memimpin negara untuk periode mendatang.

Selain itu, dalam Pemilu 2024, masyarakat juga akan memberikan suaranya untuk memilih calon legislatif di berbagai tingkatan.

Baca Juga: Pemilu 2024: Ini Daftar Caleg DPRD Dapil I Kota Palopo

Adapun diantaranya adalah pemilihan anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota/Kabupaten, dan Dewan Perwakilan Daerah (DPD).

Di Kota Palopo, pemilihan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dibagi menjadi empat daerah pemilihan (Dapil), yaitu:

- Dapil 1: Kecamatan Wara, Kecamatan Wara Utara.
- Dapil 2: Kecamatan Wara Timur, Kecamatan Wara Selatan.
- Dapil 3: Kecamatan Wara Barat, Kecamatan Cendana, Kecamatan Mungkajang.
- Dapil 4: Kecamatan Bara, Kecamatan Telluwanua.

Untuk Dapil II, sebanyak 89 calon legislatif (caleg) yang siap bersaing dalam Pemilu 2024, berikut diantaranya:

Baca Juga: Tatap Laga Persib Bandung vs Barito Putra, Stefano Beltrame Ketagihan, Marc Klok Sebut Timnya Buat Kesalahan

PKB
- ROSIDAWATI
- MUH. AKIB, S.E.
- ANDI RAHMAN
- RAHMAT, S.T.
- RUKMAWATI MALIK
- SYAMSUDDIN HAMDAN
- DIAH SEPTA ANDANI PUTRI
- SUTRA

GERINDRA
- NURENY,S.E., M.M.
- BOGI HARTO TAHIR,S.H.,M.Kn.
- ADRIAN
- MUH. ZAID
- A. HAMZAH, S.Pd.
- YUNITA HARIS, S.H.
- MUSLIMIN. H.
- HJ. MEGAWATI DAUD, S.E.

PDIP
- ANDI MUH. TAZAR, S.H.
- DONNY ANDE
- SUWARTINI, S.E.
- HERSIN
- A. MAPPEGAU RAMLI, S.Hut.
- ANDI SATRIAWATI
- ASNANI
- YAMIN TALLESANG

GOLKAR
- H. HARISAL A. LATIEF, S.Pi., M.Si.
- Dra. HJ. NURLINA S., M.Si.
- HASYUNI TAHIR GANI
- MUH. IRFAN NAWIR, S.T.
- HJ. IDARIA, BA
- H. MUHAMMAD YUSUF
- SYAFRILLAH, S.Pd.
- SUPARNI SAMPETAN, S.E., M.M.

Baca Juga: Cara Mengecek Daftar Pemilih Online, Lokasi TPS dan Arti Warna Kertas Surat Suara Untuk Pemilu 2024

NASDEM
- UMAR, S.E., M.M.
- ISNADA HIKMAH
- MUCHTAR
- IDAWATI NUR
- DENY RHAMADAN
- ADAM ISRAT
- RISMAWATI LUKMAN SABILA, A.Ma.
- Drs. SUDIRMAN

GELORA
- MASPUDDIN, S.T.
- ATIRA KARIMU
- AGUNG DAMIS
- RAHMAWATI SIBULO
- RAHMAN PALILING, S.AN
- SARI AYU PUTRI LESTARI
- ANDI FAISAL, S.Kom
- MARDIN

PKS
- Dra. MEGAWATI, M.M.
- ASWIN DJIDAR, S.AP.
- JOHANNIS, Dg. RATE
- FLORYANDARINI
- IMRAN
- RATNASARI
- MUH. BASTAM

HANURA
- RIAN MAMING,S.E., M.M.
- MAIL MANESSA
- JUNARTI, S.P.
- NERPIANI
- SYUKUR
- ARDYSISWONO MAKMUR

Baca Juga: Berlaku Nasional Juni 2024, Begini Cara Mendaftar IKD Pengganti Foto Copy KTP

PAN
- DARSUNI DWI PUTRA DARWIS, S.T.
- RACHMAT
- FITRI APRILIYANTI
- SILIWADI
- MEGAWATI MASDIN
- FAUSIAH HARIS
- AHYAR AMIR, S.Pd., M.Si.

DEMOKRAT
- CENDRANA SAPUTRA, S.E.
- ISLAMUDDIN, S.Sos.
- NURLAELI RAMLI
- BASIRUN DAIDO, S.Ag.
- NURLIA RAMLAN
- MUHAMMAD ALI. S.
- DHIVA SUCI RAMBU ROBBINA
- SYARIFUDDIN

PSI
- SITTI HANISAH GANDHA

PERINDO
- MUHAMMAD YUNUS
- WAHYUNI AMALIA
- RIAN NASRULLAH, S.T.
- ANDI MUH. RISALDI SERENG, S.H.

Baca Juga: Apa Itu IKD? Kenali 3 Fungsinya Sebagai Pengganti Foto Copy KTP

PPP
- BUDIMAN, S.T.
- Dra. HJ. NURHAYATI, M.Si.
- RAWAS SAKTI
- DIMAS ANUGRA PUTRA, S.Kom.
- MAZYUM, S.E.
- A. ULVA AMIRULLAH
- JUMAIDI AMIR
- JUMARDIN S

Itulah daftar caleng yang akan bertarung berebut suara rakyat di dapil II Kota Palopo.***

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah