Pendaftaran Prakerja Gelombang 18 Resmi Dibuka, Berikut Syarat dan Cara Daftar

- 17 Agustus 2021, 19:10 WIB
Cek syarat dan cara daftar Prakerja gelombang 18
Cek syarat dan cara daftar Prakerja gelombang 18 /Instagram @prakerja.go.id/

JURNAL PALOPO- Mulai hari ini Selasa 17 Agustus 2021, kartu Prakerja gelombang 18 resmi dibuka oleh pemerintah.

Program kartu Prakerja ini bukanlah program yang baru, sebab sebelumnya pemerintah telah melaksanakannya hingga gelombang ke-17.

Pada kartu prakerja gelombang 18 ini, setiap peserta yang telah dinyatakan lulus akan mendapatkan insentif sebanyak Rp3,55 juta dari pemerintah.

Baca Juga: 8 Kategori Ini Dipastikan Gagal Dapatkan Rp3,55 Juta Kartu Prakerja Gelombang 18, Cek Selengkapnya

Dengan rincian Rp1 juta akan digunakan sebagai biaya pembelian video pelatihan.

Kemudian Rp150 ribu akan diberikan sebagai dana insentif survey, yang mana uang tersebut akan dikirimkan ke rekening masing-masing peserta setelah mengikuti survey.

Sementara itu, Rp600 ribu juga akan dikirimkan ke rekening masing-masing peserta selama 4 bulan berturut-turut setelah menyelesaikan pelatihan.

Sebelum melakukan pendaftaran kartu Prakerja gelombang 18 ini, ada baiknya Anda simak terlebih dahulu persyaratan dan tata cara pendaftarannya.

Baca Juga: Segera Daftar! Prakerja Gelombang 18 Dibuka Hari Ini, Begini Alur Pendaftaran Lengkapnya

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x