Anda Sering Konsumsi Buah Pisang, Kenali 3 Manfaat Bagi Peradangan

- 22 November 2020, 20:46 WIB
Ilustrasi pisang yang terdapak bercak hitam. Jangan langsung dibuang karena kaya akan manfaat.
Ilustrasi pisang yang terdapak bercak hitam. Jangan langsung dibuang karena kaya akan manfaat. /Pixabay/Alexas_Fotos

JURNALPALOPO- Setelah berolahraga tubuh kita menjadi lemas dan membutuhkan energi pengganti. Sumber energi yang tepat untuk dikonsumsi setelah berolahraga yaitu buah pisang.

Buah pisang kaya akan kalium, dan karbohidrat yang dapat membantu menjaga tekanan darah tetap normal dan meningkatkan fungsi jantung, selain itu kalium juga membantu otot-otot terhindar dari rasa nyeri dan kram setelah berolahraga.

Sekitar 120 kalori dan 16 gram gula, kandungan karbohidrat tinggi pisang dapat memberi dorongan energi yang cepat dan 1,5 gram protein untuk membantu memberi makan otot.

Baca Juga: Ketahui 5 Manfaat Mandi Pagi Bagi Tubuh, Salah Satunya Meningkatkan Energi

Untuk memaksimalkan kinerja selama latihan Anda sebaiknya mengkonsumsi pisang 30-60 menit sebelum latihan, dan mengkonsumsi 1-2 pisang setelah berolahraga.

Jurnal Palopo merangkum dari healthline manfaat mengkonsumsi buah pisang setelah berolahraga.

1. Dapat membantu mengurangi peradangan

Selain mengandung kalium dan karbohidrat, pisang juga mengandung banyak senyawa seperti dopamin, dan polifenol.

Kombinasi antara karbohidrat dengan senyawa tersebut dapat membantu mencegah peradangan berlebih yang terjadi setelah berolahraga.

Halaman:

Editor: Naswandi

Sumber: Healtline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x