Maag Akut? Coba Resep Minuman Herbal ala dr. Zaidul Akbar

- 3 September 2021, 17:40 WIB
Resep herbal ala dr. Zaidul Akbar untuk obati maag
Resep herbal ala dr. Zaidul Akbar untuk obati maag /YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

Tidak hanya itu, air tajin beras hitam ini memiliki manfaat lain seperti memperkuat imunitas, menambah tenaga serta mengurangi resiko kanker.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat resep herbal satu ini cukup mudah ditemui seperti madu, beras hitam serta air panas.

Mula-mula masukkan 3 sendok makan beras hitam dan 400 ml air ke dalam wadah. Kemudian panaskan dengan api kecil.

Hal ini dimaksudkan agar amilum pada beras hitam tidak rusak. Setelah mendidih tuang ke dalam gelas, cukup ambil airnya saja. Biarkan hangat.

Baca Juga: Khusus Pemilik Golongan Darah O, Begini Pesan Dr. Ryan Thamrin Sebelum Meninggal

Setelah itu masukkan madu secukupnya ke dalam air tersebut, jika ingin manis, Anda bisa menambahkan 2 hingga 3 sendok madu.

Resep air tajin beras hitam bisa Anda konsumsi satu hingga dua gelas sehari.***

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah