Profil Naftali Bennett PM Israel yang Berhasil Akhir Era Benjamin Netanyahu

- 16 Juni 2021, 15:45 WIB
Profil Naftali Bennett PM Israel yang Berhasil Akhir Era Benjamin Netanyahu
Profil Naftali Bennett PM Israel yang Berhasil Akhir Era Benjamin Netanyahu /Kolase Foto Naftali Bennett PM Israel/Jurnal Palopo / Naskah

JURNAL PALOPO - Kini Israel dipimpin oleh perdana mentari baru Naftali Bennett, menggantikan Benjamin Netanyahu, yang telah 12 tahun menjabat.

Naftali Bennett menang dalam pemilihan di parlemen Israel (Knesset) dengan selisih suara tipis, dan berhasil melengser Benjamin Netanyahu.

Usai pemilihan tersebut Bennett akan memimpin pemerintahan Israel selama dua tahun kedepan sebagai perdana menteri yang religius, mulai 13 Juni 2021.

Baca Juga: Belum Genap Sebulan Gencatan Senjata, Israel Kembali Lancarkan Serangan Udara ke Palestina

Bennet mulai berkecimpung di dunia politik pada tahun 2006, dan langsung menjabat sebagai ketua staf untuk Benjamin Netanyahu hingga tahun 2008.

Walaupun pernah menjadi bekerja di bawah pimpinan Partai Likud, kini diketahui hubungan antara Bennet dan Benyamin retak.

Diketahui pria berusia 49 tersebut, sebelumnya pernah menjabat sebagai Menteri Urusan Diaspora (2013), Menteri Pendidikan (2015), Menteri Ekonomi serta menteri Pelayanan Keagamaan.

Pria kelahiran Haifa, Israel, 25 Maret 1972 merupakan politikus Israel yang memimpin partai religius sayap kanan Rumah Yahudi tahun 2012.

Baca Juga: Israel Khianati Gencatan Senjata Usai Naftali Bennett Menjabat, Gaza Kembali Diserang

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x