Peringatan Hari Tanpa Tembakau Sedunia, Ini 7 Tips Berhenti Merokok, Bisa Kalian Coba Loh

- 1 Juni 2021, 21:35 WIB
Ilustrasi rokok
Ilustrasi rokok /Unsplash.com/Andres Siimon

Jika tiba-tiba muncul keinginan untuk merokok, sebaiknya segera tunda, maka perlahan Anda akan melupakannya.

6. Berolahraga secara teratur

Berolahraga menjadi salah satu langkah untuk berhenti merokok. Dengan berolahraga tubuh akan terasa sehat dan bugar serta membantu Anda lupa dengan kebiasaan tersebut.

7. Konsultasi dengan dokter

Apabila merasa sulit untuk berhenti merokok, silahkan berkonsultasi dengan dokter.

Agar Anda dibantu terapi berhenti merokok secara perlahan dan semakin menyadari akan bahayanya jangka panjang.***

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah