Hindari! Berikut Beberapa Hal yang Tidak Boleh dilakukan Dalam Sholat

- 15 Oktober 2020, 17:56 WIB
ilustrasi sholat
ilustrasi sholat /pixabay/Samer Chidiac

Baca Juga: Jika Anda Mengalami Sakit Perut Sisi Kiri, Inilah Artinya

Baca Juga: Kepribadian Seseorang Bisa di Tebak dari 5 Cara Duduk Mereka, Simak Yuk!

2. Mendahului Imam

Hal ini berlaku pada orang-orang yang mengerjakan sholat berjamaah, baik di masjid maupun di mushollah.

Rasulullah SAW bersabda: “Tidaklah salah saorang dari kalian takut, Allah jadikan kepala seperti kepada keledai bila dia mengangkat kepalanya sebelum imam, atau menjadikan rupanya seperti rupa keledai,” (muttafaq a’laihi).

3. Menguap
Menguap adalah tanda dimana seseorang sedang digrogoti setan, kadang kala orang-orang yang sedang mengerjakan sholat adalah orang yang paling sering menguap.

Rasulullah SAW bersabda: “Menguap ketika sholat itu dari syaithon, jika salah seorang dari kalian menguap maka tahanlah sebisa mungkin,” (HR. At-Tirmidzi).

Baca Juga: Dikenal Sebagai Bedak Legend, Ini 8 Manfaat Bedak Marcks untuk Kecantikan Wajah

Baca Juga: Mengenal Lebih Dekat 'Stunting' yang Jadi Penyebab Tinggi Badan Anak Terhambat

4. Melirik kanan kiri saat sholat
Saat sholat, pandangan mata harus fokus pada satu titik, yakni menghadap kearah depan dan menunduk kearah sejadah. Namun, jika beberapa orang biasanya melirik kanan dan kirinya, itu adalah salah satu gangguan dari setan.

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah