Rezeki akan Melimpah jika Kamu Melakukan Amalan-amalan Ini di Pagi Hari

- 4 Oktober 2020, 05:37 WIB
ILUSTRASI Sedekah untuk meluaskan rezeki.*
ILUSTRASI Sedekah untuk meluaskan rezeki.* /ZONAPRIANGAN.COM/DOK. GALAMEDIANEWS.COM

Baca Juga: Mengalami Perubahan Kulit Wajah, Aktris Tatjana Mengeluh Dampak Covid-19

Sesungguhnya Allah berfirman: “Wahai ‎anak adam, laksanakan untukKu 4 rakaat di awal siang, Aku akan cukupi ‎dirimu dengan shalat itu di akhir harimu.” (HR. Ahmad 17390, dan dishahihkan al-Albani dalam Shahih Targhib wat Tarhib 666 dan Syuaib al-Arnauth).‎

3. Bersyukur

Bersyukur adalah cara menambahkan lebih. Dengan bersyukur maka orang akan selalu merasa cukup.

Allah SWT berfirman, "sesungguhnya jika kamu bersyukur pasti Kami akan menambah nikmat kepadamu, dan jika kamu mengingkari nikmat tersebut, maka sesungguhnya azab-Ku sangat pedih." (QS. Ibrahim: 7).***

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x