Harga Minyak Mentah Kembali Turun saat Pandemi Covid-19 Meningkat

- 3 Juli 2020, 17:19 WIB
Ilustrasi tambang minyak. /Pexels/Life Of Pix
Ilustrasi tambang minyak. /Pexels/Life Of Pix /

Diperkirakan pada masa liburan tersebut, banyak orang Amerika yang akan tiba.

Menurut data Administrasi Informasi Energi pada Rabu 1 Juli 2020, stok bensin Amerika Serikat USOILG ECK naik sebesar 1,2 juta barel dalam seminggu hingga 26 Juni.

Sebelumnya, harga minyak terus merosot akibat Libya yang merencanakan untuk melanjutkan ekspor minyak yang sebelumnya diblokir sejak Januari di tengan perang saudara di negara tersebut.

Libya dapat memompa minyak sekitar satu juta barel perhari (bpd) sebelum pandemi.

Baca Juga: Harga Emas Kerap Melambung, Berikut Update Data Rincian Harganya

Para analis memperkirakan stok minyak stok minyak mentah Amerika Serikat akan menurun dalam tiga minggu berturut-turut. ***

(Penulis : Tita Salsabila)

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x