8 Manfaat Semangka Sayang Anda Lewatkan, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Jantung

- 30 Juni 2021, 21:37 WIB
8 Manfaat Semangka Sayang Anda Lewatkan, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Jantung
8 Manfaat Semangka Sayang Anda Lewatkan, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Jantung /StephanieAlbert / Pixabay/

Semangka mengandung sembilan puluh persen lebih air dan eletrolit. Kandungan ini berperan penting dalam mencegah dehidrasi. 

Baca Juga: Teka-teki: Seberapa Jeli Anda Melihat, Temukan Dua Semangka yang Identik dalam Gambar

Selain itu, kandungan air dalam buah semangka juga dapat melembabkan tubuh selama musim kemarau. 

3. Mencegah Batu Ginjal

Kandungan kalium dalam buah semangka membantu melepaskan endapan racun dalam ginjal, sehingga mengurangi risiko pembentukan batu ginjal. 

Tak hanya itu, senyawa antioksidan dalam buah semangka, juga dapat memberikan manfaat terhadap kesehatan ginjal.

4. Meringankan Nyeri Otot

Mengonsumsi semangka secara langsung atau dibuat jus dapat mengurangi nyeri otot. Manfaat ini diperoleh dari kandungan citrulline yang ada dalam buah semangka.

Baca Juga: Menelan Biji Semangka? Ini yang Terjadi pada Tubuh Anda, Ternyata Manfaatnya Luar Biasa

5. Menurunkan Peradangan dalam Tubuh

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah