Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 8 Dibuka, Ini Tahapannya

- 10 September 2020, 19:22 WIB
Pendaftaran kartu prakerja gelombang 8 telah dibuka
Pendaftaran kartu prakerja gelombang 8 telah dibuka /prakerja

JURNALPALOPO.COM - Program Kartu Prakerja adalah program yang diusung Presiden Joko Widodo dengan tujuan meningkatkan kemampuan pekerja Indonesia.

Namun, akibat COVID-19 pemerintah melakukan modifikasi agar program itu dapat membantu pekerja terdampak pandemi.

Dan kini kabar gembira bagi kalian yang belum mendaftar di gelombang 7, sekarang untuk gelombang 8 sudah dibuka, pada Kamis, 10 September 2020.

Baca Juga: Kabar Gembira Bagi Pekerja, Pemerintah Berencana Lanjutkan Subsidi Gaji Hingga Kuartal II 2021

Baca Juga: Segera Daftar, Pemkab Luwu Timur Kembali Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa D3, D4 dan S1

Baca Juga: Pusing Cara Dapatkan Diamond Gratis di Garena Free Fire, Coba Dua Aplikasi Ini

Jumlah kuota penerima Kartu Prakerja setiap gelombang masih sama yaitu sebanyak 800 ribu orang. Namun jumlah pendaftar Kartu Prakerja mencapai sekitar 1,76 juta orang.

Untuk lebih lanjutnya Kunjungi situs resminya di www.prakerja.go.id untuk membuat akun dan mendaftar kartu prakerja.

Sebelum mendaftar, ada beberapa yang harus kamu pastikan terlebih dahulu diantaranya:

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x