Rugikan Negara hingga Rp104 Triliun, Surya Darmadi akan Jalani Sidang Perdana, Ini Rincian Korupsinya

- 6 September 2022, 11:55 WIB
Surya Darmadi tersangka kasus korupsi penyerobotan lahan sawit yang rugikan negara hingga 104,7 triliun
Surya Darmadi tersangka kasus korupsi penyerobotan lahan sawit yang rugikan negara hingga 104,7 triliun /Laily Rahmawati/Antara/Laily Rahmawati

Baca Juga: Berkas PC Dikembalikan Kejagung, KPAI dan Komnas Perempuang Seakan Membeking Tersangka Pembunuh Brigadir J

Berikut rincian dugaan korupsi Surya Darmadi dan bersama Bupati Indragiri Hulu, Raja Thamsir Rachman.

Dalam SIPP tersebut disebut bahwa keduanya memperkaya diri sendiri (Surya Darmadi) senilai Rp7.593.068.204.327,00 (Rp7,59 triliun) dan US$7.885.857.

SUrya Darmadi juga disebut merugikan keuangan negara sebesar Rp4.798.706.951.640,00 (Rp4,79 triliun) dan US$7.885.857.

Selain itu, perbuatan Surya Darmadi disebut merugikan oerekonomian negara sebesar Rp73.920.690.300.000 (Rp73,92 triliun).

Baca Juga: Komnas HAM Ingatkan Penyidik, Terungkap Alasan PC tidak Ditahan, Inikah Taktif FS Lepas dari Jerat Hukum?

Sebelumnya, Penyidik Kejaksaan Agung (Kejagung) langsung menahan tersangka kasus korupsi penguasaan kasus dugaan korupsi penguasaan lahan sawit dan pencucian uang Surya Darmadi.

“Hari ini kami sedang melakukan pemeriksaan atas tersangka SD dan kami akan melakukan penahanan untuk 20 hari,” tutur Burhanuddin saat konferensi pers di Kejagung, Senin (15/8/2022).***

Artikel ini telah tayang sebelumnya di PalopoLeaks.com dengan judul "Surya Darmadi akan Sidang Perdana, Begini Rincian Dugaan Korupsinya yang Merugikan Negara"

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Palopo Leaks


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah