Jenazah Emmiril Khan Mumtadz Ditemukan, Ridwan Kamil Paparkan Hal Cukup Mengejutkan Tentang Sungai Aere

- 10 Juni 2022, 13:11 WIB
Ridwan Kamil paparkan alasan Jenasah anaknya masih utuh.
Ridwan Kamil paparkan alasan Jenasah anaknya masih utuh. /Kolase foto instagram Ridwan Kamil dan Atalia/

JURNAL PALOPO- Tenggelam selama dua pekan, Ridwan Kamil menuturkan jika jenazah sang putra masih utuh. 

Putra sulung Ridwan Kamil, Emmiril Khan Mumtadz berhasil ditemukan usai melakukan pencarian yang panjang. 

Emmiril Khan Mumtadz, yang merupakan anak pertama Ridwan Kamil dinyatakan menghilang usai tenggelam di sungai Aere Swiss. 

Baca Juga: Jenazah Eril Ditemukan Dalam Kondisi Utuh Hingga Berbau Harum, Atalia Praratya Ucap Rasa Syukur

Saat itu, Emmiril Khan Mumtadz diketahui tengah mandi bersama sang adik dan teman-temannya di sungai terpanjang di Swiss tersebut. 

Namun, nasib malang justru dialami pria berusia 22 tahun itu, dimana dirinya justru tenggelam saat akan naik ke permukaan. 

Kurang lebih dua pekan, proses pencarian terus dilakukan.

Dengan berbagai harapan, jika jasad putra orang nomor satu di Jawa Barat itu segera ditemukan. 

Baca Juga: Penantian Akhirnya Terjawab, Putra Ridwan Kamil Ditemukan, Respon Ibu Emmiril Khan Mumtadz Warnai Instastory

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x