3 Jenis Amalan di 10 Hari Pertama Ramadhan, Terakhir Sering Terlewatkan

- 3 April 2022, 03:30 WIB
Ilustrasi / tiga amalan penting di 10 hari pertama Ramadhan
Ilustrasi / tiga amalan penting di 10 hari pertama Ramadhan /Instagram/@masjidjogokariyan/

Sementara dari Abu Hurairah Radhiyallahu 'Anhu, ia berkata bahwa Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam bersabda

"Awal bulan Ramadan adalah Rahmat, pertengahannya Maghfirah, dan akhirnya Itqun Minan Nar (pembebasan dari api neraka)."

1. Memperbanyak Zikir

Memperbanyak Zikir di bulan Ramadan, juga akan membuat amalan seseorang berlipat ganda seperti yang di telah di janjikan Allah SWT. 

2. Memperbanyak Ibadah Sunnah

Saat bulan Ramadan tiba, sebagai umat islam ada baiknya memperbanyak ibadah sunnah, mulai dari sholat dan lainnya yang bernilai ibadah di hadapan Allah SWT. 

Baca Juga: Pejuang Dua Garis Biru Wajib Tahu, Berikut Doa Mustajab Agar Cepat Hamil

3. Membiasakan Diri Shalat Berjamaah

Shalat berjamaah di bulan Ramadhan, sangat dianjurkan terlebih kepada kaum pria.

Dengan melakukan sholat berjamaah seorang muslim bisa mempererat tali silaturahmi kepada sesama muslim. 

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah