Seseorang Lebih Kreatif Dengan Sering Minum Teh, Kenapa? Ini Alasannya

- 23 Agustus 2020, 19:22 WIB
Ilustrasi teh.
Ilustrasi teh. /The Dish Restaurant

Baca Juga: Bantu Atasi Pandemi Covid-19, WHO: Anak 12 Tahun ke Atas Harus Pakai masker Seperti Orang Dewasa

Baca Juga: 5 Zodiak yang Setia dan Jaga Komitmen, Salah Satunya Capricorn

Mick Jagger, Albert Einstein, dan C. S. Lewis adalah beberapa orang terkenal yang hobi minum teh. Pemimpin studi di Yan Huang membuat sebuah percobaan selama 20 menit kepada 90 orang siswanya.

Setengah dari peserta dalam setiap tes harus minum satu cangkir teh, tiga menit sebelum tugas mereka dimulai. Setengah peserta lainnya diharuskan minum air putih.

Pada tes pertama, semua peserta diminta untuk membuat konstruksi menarik dari blok bangunan. Sedangkan tes kedua, mereka diminta membuat nama untuk restoran mie yang baru.

2. Hubungan antara makanan atau minuman dengan fungsi kongnitif seseorang

Baca Juga: Menurut Chef Profesional, Ada Beberapa Kesalahan Umum Orang Saat Memasak

Baca Juga: Lelah dan Jenuh Selesaikan Skripsi, Simak Inspirasi Dibawah Ini Agar Semangat

Hasilnya, para peserta yang minum teh mendapatkan nilai rata-rata 6,54 poin dalam tes blok bangunan dan 4,11 untuk tes nama restoran mie.

Para peserta yang minum air putih mencetak nilai 6,03 untuk tes blok bangunan dan 3,78 untuk tes nama restoran mie.

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah