FYI: Nasi yang Didinginkan Pakai Kulkas Ternyata Jauh Lebih Sehat, Kok Bisa? Simak Penjelasannya

- 10 Februari 2022, 13:15 WIB
ilustrasi nasi.
ilustrasi nasi. /pixabay/mikuratv

Baca Juga: Tiga Pilar Arema FC Absen Kontra Persiraja Banda Aceh, Singo Edan Turunkan Pemain Lapis 2

Usus besar merupakan bagian pencernaan yang memang lebih membutuhkan energi, sehingga hal ini sangat baik untuk keseluruhan metabolisme tubuh.

Mengurangi lonjakan gula darah

Bukan rahasia lagi kalau nasi putih bisa menyebabkan lonjakan gula darah karena kadar glukosanya cukup tinggi.

Namun saat nasi didinginkan, resistant starch yang dihasilkan nasi akan mengurangi kadar gula di dalamnya.

Baca Juga: Jadwal BRI Liga 1: PSIS Semarang Kehilangan 5 Pemain, RD Dituntut Keluarkan Barito Putera dari Zona Degradasi

Sehingga saat masuk ke tubuh, nasi yang sudah didinginkan bisa meningkatkan sensitivitas insulin tanpa menyebabkan lonjakan gula darah.

Hal semacam ini baik untuk penderita diabetes, terutama tipe 2.

Terlebih lagi jika nasi putih yang sudah didinginkan dibarengi dengan makanan bernutrisi, maka bisa membantu mengurangi kondisi gawat dari penyakit diabetes tipe 2.

Membuat kenyang lebih lama

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah