Ciri-Ciri Tubuh Lelah Secara Emosional, Kehilangan Motivasi Diantaranya

- 13 September 2021, 10:36 WIB
Ciri seseorang alami kelelahan secara semosional
Ciri seseorang alami kelelahan secara semosional /Concord90 / Pixabay/Jurnal Palopo

JURNAL PALOPO - Aktivitas sehari-hari yang dilakukan memang dapat menguras tenaga. Tak heran apabila setiap orang pasti merasa lelah.

Namun, kelelahan yang dirasakan bukan saja secara fisik tetapi Anda juga bisa lelah secara emosional.

Kondisi lelah secara emosional, berhubungan dengan perasaan pribadi yang menguras energi secara emosional. 

Baca Juga: 5 Tanda-tanda Orang yang Ingin Bunuh Diri, Nomor 4 Terjadi pada Mahasiswi Unhas

Orang yang mengalami lelah secara emosional sering kali tidak memiliki kekuatan atau kendali atas apa yang terjadi dalam hidupnya.

Ia selalu merasa ‘terperangkap’ dalam situasi tertentu dan tidak tahu harus berbuat apa.

Kelelahan secara emosional tidak tampak dari luar, meski begitu terdapat ciri-ciri tertentu yang menyatakan bahwa seseorang mengalami kelelahan secara emosional dan butuh me-refresh-kan diri.

Sebab jika dibiarkan, maka akan berdampak buruk bagi kesehatan mental dan berasa hidup semakin terpuruk.

Baca Juga: Ingin Menikah Pria Wajib Tahu Sifat Wanita yang Dilarang dalam Islam Dipersunting, Termasuk Annanah

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x