Apakah Anda Membilas Apel Sebelum Dimakan? Jika Ya, Hentikan, Berikut Cara Bersihkan yang Benar

- 27 Mei 2021, 16:20 WIB
Ilustrasi Buah Apel/Unsplash/Priscilla Du Preez/
Ilustrasi Buah Apel/Unsplash/Priscilla Du Preez/ /

JURNAL PALOPO – Saat orang usai membeli buah-buahan tertentu seperti apel dari pasar atau supermarket, biasanya secara naluriah langsung membersihkannya menggunakan air mengalir.

Setelah dibersihkan, tak jarang orang langsung memakannya karena dianggap sudah bersih dan bebas dari kotoran apapun yang menempel pada buah apel.

Namun ada juga yang hanya mengelapnya memakai lap bersih atau baju. Padahal belum tentu kain lap dan baju untuk membersihkan apel itu bebas dari kata kotor.

Baca Juga: Bolehkah Memberi Tempe pada Kucing? Begini Penjelasan Dokter Hewan

Ketahuilah bahwa pada kulit luar apel, terdapat kandungan pestisida dari perkebunan apelnya.

Biasanya pestisida digunakan untuk mengusir hama, tetapi ternyata penyemprotan pestisida pada apel tidak baik untuk tubuh jika sampai termakan.

Menurut sebuah studi yang baru-baru ini terbit bernama The American Journal of Agricultural and Food Chemistry menunjukkan bahwa apel merupakan buah yang paling banyak disemprot pestisida.

Pestisida ini bisa ditemukan di kulit apel. Pestisida juga hanya bisa digunakan dalam jumlah yang sangat sedikit, tetapi tentu saja itu tetap menempel pada kulitnya.

Baca Juga: Jadi Drama Populer Saat Ini, Doom at Your Service Sukses Terjual di Lebih 150 Negara

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x