Jenderal Perang Chechnya Dikabarkan Tewas Dalam Serangan Rudal, Puluhan Prajurit Dibakar Hidup-hidup

- 1 Maret 2022, 08:29 WIB
Ilustrasi. jenderal perang Chechnya dikabarkan tewas dalam sebuah serangan rudal.
Ilustrasi. jenderal perang Chechnya dikabarkan tewas dalam sebuah serangan rudal. /Pixabay

 

 

Sementara jumlah korban dari pihak Rusia diperkirakan telah mencapai 5.300 orang tewas serta ratusan alutsista hancur.

Jumlah ini disampaikan Wakil Menteri Pertahanan Ukraina, Anna Malyar lewat akun Facebook pribadinya.

Berikut data-data kerugian Rusia yang dicatat Anna Malyar sejak hingga 28 Februari sampai pukul 6:00 pagi waktu setempat.

Pesawat - 29 unit
Helikopter - 29 unit
Tank - 191 unit
Kendaraan tempur lapis baja - 816 unit
Meriam - 74 unit
Sistem pertahanan udara BUK - 1 unit
KOTA - 21
Peralatan otomotif - 291 unit
Cisterns - 60
Drone (UAV) OTR - 3 unit
Kapal / perahu - 2 unit
Sistem pertahanan udara - 5 unit
Personel sekitar 5300 orang (masih dalam penghitungan)

Baca Juga: Persebaya Surabaya Menang Dramatis! Gol Alie Sesay Bikin Madura United Gagal Raih Poin

Malyar mencatat bahwa informasi tersebut bersifat indikatif dan masih dapat diklarifikasi.

Hal ini dikarenakan sangat sulit untuk mendapatkannya setelah pertempuran karena para komandan terutama berfokus memimpin pertempuran.***

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Ruptly IB Times Al Arabiya day.kyiv.ua


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah