Bentrok Antar Pemuda Pecah di Kota Palopo, 1 Pelaku Berhasil Diamankan, Polres Masih Dalami Motif

- 24 Januari 2021, 18:11 WIB
Ilustrasi bentrokan
Ilustrasi bentrokan /Pikiran Rakyat/

"Mulai dari tokoh masyarakat, tokoh adat, tokoh pemuda, tokoh agama, akan kita ajak untuk meredam kedua belah pihak  pihak yang bertikai akan kita pertemukan, untuk mencari solusi," ucap Alfian Nurnas. 

Baca Juga: Tebak Siapa Wanita Pembohong dalam Gambar Kuis Ini, Gunakan Analisa Bahasa Tubuh Anda

Baca Juga: Tes kepribadian: Apakah Karakter Anda Positif atau Negatif? Ketahui Melalui Gambar Berikut

Baca Juga: Pecahkan Kasus Pembunuhan dalam Kuis Ini, Pria Nomor Berapa yang Melakukan Kejahatan

Selain itu, menurut Alfian Nurnas aparat kepolisian Polres Palopo akan melakukan patroli rutin, guna meredam aksi yang sama terulang kembali. 

Akibat bentrokan tersebut, dua orang menjadi korban akibat terkena busur dan serpihan peluru diduga senjata rakitan jenis Papporo. 

"Motif bentrokan kedua belah pihak ini masih dalam proses lidik," tutup Kapolres Palopo, Alfian Nurnas. 

Situasi khamtibmas Kelurahan Temmalebba, Kecamatan Bara, Kota Palopo, tentu menjadi pekerjaan besar bagi aparat keamanan, utamanya Kepolisian Polres Palopo, agar bentrok antar pemuda tidak terjadi berlarut-larut. ***

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah