Jarang Diketahui, Berikut Lima Fakta Tentang Valentine atau Hari Kasih Sayang

- 10 Februari 2021, 12:35 WIB
Ilustrasi hari valentine
Ilustrasi hari valentine /PIXABAY/Jill Wellington

JURNALPALOPO- Dikenal sebagai bulan kasih sayang, ternyata Februari menjadi perayaan para pasangan untuk membuktikan rasa cinta terhadap satu sama lain yang biasa dikenal dengan perayaan hari Valentine. 

Jatuh setiap tanggal 14 Februari, ternyata Valentine memiliki fakta unik yang wajib Anda tahu. Momen ini terkadang menjadi sangat istimewa bagi sebagian orang dan dijadikan acara tukar kado. 

Hal tersebut sudah menjadi tradisi, dimana pasangan baik pacar, suami istri dan sahabat akan saling bertukar kado. Ini merupakan hal yang tak bisa hilang di moment hari valentine atau dikenal dengan istilah hari kasih sayang. 

Baca Juga: Barang ini yang Ternyata Selalu Dibawa Arya Saloka Pemeran Sinetron Ikatan Cinta

Baca Juga: Penyebarannya Lebih Cepat Dari Covid, B.1.1.7 Sudah Ditemukan di Beberapa Wilayah di AS

Baca Juga: Kisah Sukses Chef Juna, dari Sekolah Pilot Hingga Eksekutif Chef di Restoran Susi Nomor 1 Houston

Valentine menjadi ajang untuk mengungkapkan perasaan dan menghabiskan waktu bersama dengan orang yang mereka sayangi. Bahkan di beberapa negara asing, Valentine akan dirayakan dengan cukup meriah. 

Jika Anda adalah penikmat dan sosok yang selalu ambil bagian di hari Valentine, maka berikut ini adalah fakta-fakta yang perlu Anda ketahui. 

 

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah